Cara mengatasi Your clock is behind

Advertisements

Your clock is behind” adalah pesan error yang akan muncul bila waktu di PC tidak sesuai dengan waktu yang sebenarnya. Lebih tepatnya waktu yang ada di PC kita lebih lambat dari waktu yang sebenarnya. Hal ini menyebabkan beberapa situs pasti tidak bisa diakses.

Advertisements

Nah bagaimana cara mengatasinya? sangat mudah sekali, pada pesan eror akan muncul Update date and time tinggal di klik saja dan sesuaikan dengan waktu yang sebenarnya. Setelah itu refresh halaman browsing atau tutup dan buka lagi browser, maka semua akan kembali berjalan normal.

Bisa juga langsung mengubah secara manual dengan memasuki menu change date time and settings pada pojok kanan bawah desktop, bagi pengguna Windows 10 jika bingung bisa membaca disini.

Semoga bermanfaat dan terima kasih.

Advertisements

Tinggalkan komentar