Kalau anda sering bertransaksi menggunakan transfer ATM atau juga menerima uang kiriman pada rekening Bank Rakyat Indonesia (BRI) anda maka biasanya kita baru tahu siapa, berapa nominal uang, jenis transaksi, darimana dan kapan transaksi tersebut terjadi saat mencetak buku tabungan. Tapi kalau anda sudah mengaktifkan internet banking BRI kenapa tidak dimanfaatkan saja?
Cara reset setting aplikasi di Android
Banyaknya jumlah aplikasi di Google Play bukan berarti kualitas rata – ratanya adalah bagus. Beberapa apps di Android ada yang tidak memberikan pengaturan untuk aplikasinya, dan anehnya untuk game tertentu tidak ada cara untuk logout atau mengganti akun yang sedang aktif digunakan. Jadi kalau ingin memakai username atau akun lain maka saran dari teman saya adalah dengan menginstall ulang aplikasi tersebut.
WikidPad: Wiki pribadi untuk segala jenis catatan
Ingin membuat wiki untuk kebutuhan pribadi di komputer? Maka anda bisa menggunakan WikidPad untuk itu. Menyimpan informasi atau catatan dalam bentuk wiki akan membantu kita dalam organisasi data dengan menuliskan catatan didalamnya. Kasarnya seperti buku catatan atau diary tapi lebih jelas penataan informasinya dan mudah pencarian data didalamnya.
Cara mengganti lokasi folder download Google Chrome
Secara default Google Chrome menyimpan hasil downloadnya pada folder di user account Windows yang digunakan, dan biasa terletak pada drive C yang merupakan lokasi instalasi sistem juga. Kalau anda gemar mendownload niscaya akan cepat penuh dan maka dibiarkan bisa berakibat buruk terhadap performa komputer, karena itulah ada baiknya dipindahkan lokasi penyimpanannya dan sekaligus merapikan tata letak file dan folder hasil unduhan anda.
Cara mengetahui tombol Caps Lock dan Num Lock aktif
Kalau dulu kita dapat dengan mudah mengetahui apakah tombol Caps Lock atau Num Lock aktif melalui lampu indikator pada keyboard, maka sekarang pada laptop sudah jarang ditemui lampu ini, kebanyakan sudah tidak menyediakannya.
Lineup Builder: Cara mudah membuat formasi sepakbola
Mumpung masih dalam masa Piala Dunia saya jadi ingat sebuah tool yang membantu saya untuk membuat formasi sepakbola, apalagi untuk menentukan posisi teman – teman saya saat bermain futsal atau menciptakan tim fantasi dengan pemain – pemain bintang dalam formasinya.