Link download Microsoft Security Essentials

Microsoft Security Essentials

Microsoft Security Essentials adalah produk antivirus gratis untuk Windows XP dan Windows 7. Salah satu keunggulannya dibandingkan software lain sejenis adalah kesederhanaannya, tanpa iklan dan dibuat oleh Microsoft sendiri. Kalau anda kebetulan sedang membutuhkan antivirus yang cukup ampuh tapi ringan maka tidak salahnya memilih MSE.

Selengkapnya…

Cara download update offline Windows Defender

Windows Defender Offline Update

Apapun antivirus yang anda gunakan di Windows maka wajib hukumnya mengupdate database virus/malwarenya. Apalagi dimana – mana maling melakukan dulu sebelum ditangkap polisi. Dan kalau saya perhatikan banyak yang menggunakan Windows Defender yang memang untuk produk gratisan cukup baguslah. Cocok bagi yang tidak ingin menginstall software lain untuk keamanan komputernya.

Selengkapnya…

Sophos Home: Antivirus gratis, ringan dan sederhana

Mungkin tinggal kurang bersih – bersih dan membantu keluarga saja fiturnya. 😀 Diantara semua nama besar dalam dunia antivirus maka nama Sophos akan jarang dikenal di Indonesia, padahal produknya sudah terkenal berkualitas untuk tingkatan enterprise (baca: perusahaan besar) untuk mengamankan PC, Mac dan jaringan internet. Oleh sebab itu bisa dikatakan sedikit terkejut ternyata mereka merilis software antivirus gratis dengan nama Sophos Home.

Selengkapnya…

Solusi nonton video patah – patah di Windows

media player classic home cinema

Pembahasan kali ini terinspirasi dari pertanyaan mbak Chanyeol soal memutar video dengan resolusi 720p/1080p jadi patah – patah atau ngelag. Walaupun tidak dijelaskan ini menggunakan Windows apa dan aplikasi video playernya tapi sebenarnya ada beberapa solusi yang bisa coba untuk mengatasi lemotnya video saat disetel.

Selengkapnya…

Mengatasi virus file yang hilang tapi kapasitas USB Flashdisk tetap terpakai

windows 7 explorer disk

Pernah USB Flashdisk anda terkena virus dan kalau dibuka seluruh file yang ada didalamnya hilang? Anehnya saat dicek di Explorer dan Properties jelas – jelas terlihat kapasitasnya tetap dan tidak berkurang sama sekali. Masalahnya walaupun sudah sukses dihapus oleh antivirus tapi kondisi flashdisknya tetap tidak kembali seperti semula. Data – data pentingnya tetap tidak terlihat. 🙁

Selengkapnya…

Mengatasi virus di Android

eset mobile security antivirus unresolved threats

Di Android paling aman menginstall aplikasi adalah dari Google Play Store, bukannya tempat lain atau instalasi APK pasti berbahaya tapi kita sendiri tidak tahu sumbernya. Nah… ada teman saya yang bermain WHAFF untuk mengais rejeki memanfaatkan handphone OPPO Yoyo R2001 miliknya, awalnya sih tidak ada masalah karena cuma mengcoba – coba aplikasi sudah dapat recehan dollar. 🙂 Tapi selanjutnya kok begitu ada koneksi internet otomatis mendownload dan menginstall aplikasi yang tidak jelas secara otomatis. 🙁

Selengkapnya…