Cara mematikan penerjemahan bahasa asing di Google Chrome

google translate

Google Chrome bisa dikatakan sebuah browser yang fungsinya lengkap, selain sudah ada Adobe Flash Player terintegrasi juga ada kemampuan menerjemahkan situs yang sedang dibuka dengan memanfaatkan Google Translate. Ini bisa membantu atau malah mengganggu, karena saya sering membuka situs berbahasa Inggris jadi rutin menolak tawaran penerjemahannya ke bahasa Indonesia.

Selengkapnya…

Periksa dan koreksi tulisan Inggris anda dengan ProWritingAid

prowritingaid grammar report

Saya yakin banyak orang Indonesia yang bisa mengerti maksud tulisan dalam bahasa Inggris tapi kesulitan dalam menulisnya, ya membaca memang lebih mudah tampaknya. Sewaktu kuliah dulu jadi ingat sering diberi tugas menulis esai dalam bahasa Inggris, banyak yang mengakalinya dengan menggunakan TransTool atau Google Translate. Tapi sudah saatnya kita tinggalkan cara tidak baik ini terhadap kemampuan kita berbahasa Inggris.

Selengkapnya…

Cara mengganti bahasa di WordPress

wordpress logo

Sebelumnya secara default kita akan menggunakan WordPress dalam bahasa Inggris (English – United States) setelah menginstallnya kecuali kita mendownload versi bahasa Indonesia atau memilihnya saat proses instalasi di WordPress 4.0. Akhirnya sekarang kita bisa mengganti bahasa yang digunakan di WordPress karena telah dirilis WordPress versi 4.1 baru saja ini.

Selengkapnya…

Menjalankan program berbahasa asing di Windows

applocale detect the language

Kadang kita memerlukan untuk menjalankan program yang tidak menggunakan bahasa Inggris atau bahasa dengan penggunaan huruf latin lainnya dalam tampilannya. Bila hanya masalah bahasanya lain saja kadang kita masih bisa memaksa diri memahami fungsinya walau tidak bisa membacanya. Tapi kalau ada program yang langsung crash atau tertutup saat dijalankan bukan di versi Windows yang mendukung bahasanya maka kita perlu melakukan cara “curang”.

Selengkapnya…