Pengalaman menentukan harddisk eksternal

harddisk eksternal toshiba 1tb scaled

Membeli harddisk eksternal itu hal yang gampang – gampang susah. Secara fungsi sih cocok dibuat untuk backup data – data yang dianggap penting seperti dokumen kerja, skripsi, game, musik, video dan seterusnya. Dalam jangka panjang. Kalau USB flashdisk begitu harganya sudah diatas 200.000 mending kita langsung beli harddisk eksternal karena jelas unggul di kapasitas penyimpanannya.

Selengkapnya…

Cara melihat informasi partisi harddisk lewat command prompt

cmd diskpart list volume

Ceritanya saya ingin mensetting harddisk yang terpasang tapi Windowsnya rusak. Supaya tidak salah format karena cuma bisa menggunakan command prompt yang ada dalam System Recovery tentu kita harus memastikan dulu kode untuk partisi mana atau harddisknya. Ya karena dalam proses manipulasi harddisk lewat cmd kita harus mengisikan kode identitasnya secara manual, makanya ada resiko salah ketik.

Selengkapnya…

Apa itu exFAT?

windows format harddisk eksternal

Di Windows biasa kita kenal file system FAT pada USB Flashdisk dan memang cukup populer digunakan pada perangkat penyimpanan data portable ini. Bahkan pada harddisk eksternal pun kadang ditemukan. Tapi kekurangannya adalah ukuran file maksimal cuma 4GB, jelas untuk sebuah video kualitas 4K atau Blu-Ray tidaklah cukup. Sedangkan pakai NTFS ini bisa menjadi solusinya tapi sayangnya kadang terjadi masalah pada hak akses filenya, apalagi di Windows asalnya pernah disetting permissionnya.

Selengkapnya…

Ada folder AMD atau NVIDIA di drive C? Itu bisa dihapus kok.

windirstat drive c

Kali ini keluhan yang masuk adalah pada laptop kenalan saya yang menggunakan SSD. Ya karena tidak menggunakan harddisk pada drive C-nya ini yang membuat saya sadar bahwa ada folder AMD yang ukurannya bisa mencapai 11GB! Seperti yang kita tahu kapasitas SSD memang kecil tapi sangat lebih baik kecepatannya dibandingkan harddisk, dan ini sangat cocok dibuat bermain game atau video editing jadinya. Loadingnya jelas lebih cepat. Harganya juga cukup mahal tapi worth it.

Selengkapnya…

Mengenal System Diagnostics laptop HP

hp 14 af1181au hard drive check scaled

Salah satu fitur yang wajib anda gunakan saat baru membeli laptop dengan merek HP (Hewlett-Packard) dan secara rutin setelahnya adalah System Diagnostics. Ini fungsinya adalah menguji apakah pada hardware notebooknya normal semua apakah ada masalah. Jadi selain cek fisik apakah ada cacat kita harus tahu apakah jeroannya juga sehat.

Selengkapnya…