Cara menghapus akun Instagram

instagram

Instagram merupakan layanan media sosial berbasis gambar yang nge-hype saat ini di Indonesia, dan mungkin tidak banyak yang tahu kalau ini dibawah naungan The Facebook Company juga seperti WhatsApp. Hampir di semua sektor internet ada mereka rasanya.

Selengkapnya…

Cara posting di Instagram versi desktop

Menyambung artikel sebelumnya tentang update instagram versi mobile web, dimana upload sudah bisa dilakukan pada versi mobile web instagram. Nah yang jadi pertanyaan kenapa web versi desktop (pc) kok masih belum bisa melakukan upload? Betapa repotnya jika hal yang ingin kita upload berada di pc. Maka kita harus memindah file dulu ke smartphone dan upload melalui app instagram.

Selengkapnya…

Cara logout Instagram

android instagram logout

Kemarin malam ada yang menanyakan lewat pesan Facebook mengenai cara logout akun Instagramnya dari aplikasi di Android. Kalau saya perhatikan di appnya memang tidak langsung jelas bagaimana caranya. Padahal keluar dari akun ini cukup penting untuk menjaga privasi dan wajar kalau ada yang ingin tahu. Membersihkan riwayat pencarian juga penting sih.

Selengkapnya…

Cara menghapus riwayat pencarian Instagram

android instagram bersihkan riwayat pencarian

Instagram merupakan layanan berbagi foto dan sekaligus media sosial yang cukup sering digunakan saat ini di Indonesia. Fokusnya memang mengabadikan momen dan berbagi ke pengikut kita. Mencari profile tertentu dan melihat hasil jepretan mereka adalah hal yang sangat mudah. Tapi semua kata – kata yang kita gunakan dalam pencarian akan dicatat dan disimpan oleh Instagram, ini berfungsi untuk mengenali minat anda dan memperbaiki akurasinya. Bagus bukan?

Selengkapnya…