DNS adalah bagian yang tak terpisahkan suatu perangkat baik komputer atau ponsel yang tersambung ke jaringan lokal maupun internet untuk saling berkomunikasi. Ada internet tanpa DNS dijamin tidak bisa browsing atau membuka konten apa-apa. Ya, sepenting itu.
Private DNS
Cara menggunakan Private DNS Android
Diantara semua fitur Android 9 (Pie) maka bisa saya sebut Private DNS atau DNS Pribadi adalah yang paling sering saya pakai. Dimana fungsi fitur ini sebetulnya bisa menggantikan aplikasi VPN di hp anda, jadi bisa lebih bebas dalam mendapatkan akses informasi.