Dua tipe gold di Dota 2

Advertisements

Yup tanpa kita sadari sebenarnya gold di dota 2 tidak hanya gold begitu saja, tetapi memiliki 2 tipe yaitu Reliable Gold dan Unreliable Gold. Nah apa perbedaan dari kedua tipe gold itu?

Advertisements

Reliable Gold tidak akan hilang ketika hero mati, sebaliknya unreliable gold yang akan berkurang terlebih dahulu. Hanya ketika melakukan buyback reliable gold yang akan dipergunakan terlebih dahulu dan gold yang terbawa hanya sekitar 60% (reliable dan unreliable) daripada sebelum hero mati.

Nah di bawah ini list bagaimana mendapatkan atau membedakan reliable dan unreliable gold.

Reliable GoldUnreliable Gold
Membunuh courierGold ketika awal game
Hero kills dan assistsGold passive (gold yang di dapat setiap 0,6 detik/ 100gold per menit / 5 gold setiap 3 detik)
Global gold waktu menghancurkan towerLast hit creep (apa pun creep itu baik creep yang ada di line, neutral creep , roshan juga)
Global gold waktu roshan dibunuhLast hit tower / yang menghancurkan tower dan bangunan
Global gold ketika tower di denyMenghancurkan summon (necronomicon)
Hand of midasBounty rune
Skill Bounty Hunter TrackSkill Alchemist Greevil’s Greed
Skill Doom Devour

 

Advertisements

Tinggalkan komentar