Cara mengatasi xinput1_3.dll missing PES 2017

Advertisements

Pada saat kita selesai menginstall game dan akan menjalakannya, terkadang ada error yang pasti keluar. Salah satunya yaitu “xinput1_3.dll missing”. Error ini timbul juga ketika penulis menginstall PES 2017. Error ini hampir pasti terjadi pada PC yang masih baru atau baru saja di install ulang.

Mengapa error ini muncul? error ini timbul karena DirectX yang ada di PC belum terupdate dengan baik, jadi sebenarnya hal yang perlu kita lakukan mengupdate DirectX tersebut.

Advertisements

Bagaimana cara mengupdatenya? pastikan koneksi internet berjalan lancar, kemudian download update DirectX disini. Untuk yang bingung bagaiamana cara downloadnya ikuti saja gambar di bawah ini.

Jika sudah terdownload (ukuranya kecil cuma sekitar 280kb) maka akan muncul file dengan naman “dxwebsetup”. Tinggal dijalankan saja file ini maka akan secara otomatis mendownload DirectX yang dibutuhkan.

Setelah selesai coba jalankan game lagi seharusnya error sudah hilang, selamat mencoba.

Advertisements

171 pemikiran pada “Cara mengatasi xinput1_3.dll missing PES 2017”

    • kemungkinan besar pes sudah berjalan gan, coba buka task manager (tekan ctrl+alt+del bersamaan) cari PES2017 kemudian klik kanan dan end task. Setelah itu coba jalankan lagi game.

  1. Gan saya -instal PES2017 keluar error ini: The program can’t start because d3dx9.dll is missing from your computer.
    Laptop saya Windows 10 pro, cara ngatasin nya gimana yaa.? 🙂 Thanks

    Balas
  2. Gan ane punya problem nih, awalnya kan ane nginstal, trus kurang x input, pas x input udah ane instal kayak stepnya, kok tetep ga bisa di jalanin gan?
    ada tulisan unable to initialize steam API
    mohon bantuannya

    Balas
    • Bisa jadi error timbul karena dll yang missing di input secara manual gan.
      Coba uninstall game, trus install lagi. Jika ada dll yang missing coba pakai langkah ini jika tetap error coba langkah ini.

    • Gamenya di pindah secara manual gan? kalau iya pasti error muncul. Jalan satu2nya coba install game dari awal lagi.

      Kalau bukan bisa coba langkah ini, jika ada dll yang missing coba pakai langkah ini jika tetap error coba langkah ini.

    • Error ini terjadi karena dua sebab gan, antara dll yang missing di update manual atau master game bermasalah.

      Coba uninstall game, trus install lagi. Jika ada dll yang missing coba pakai langkah ini jika tetap error coba langkah ini.

      Jika masih tetap tidak bisa coba memakai master yang lain.

  3. min kalau ada tulisan seperti ini bagaimana : The program can’t start because steam_api.dll is missing from your computer. try reinstalling the program to fix this problem

    TOLONG DIBALES YA PENTING

    TERIMA KASIH

    Balas
    • Pastikan dulu master game berfungsi normal atau tidak gan.
      Jika di tempat lain bisa maka coba uninstall game, kemudian install lagi (antivirus jangan lupa off).

      Error ini timbul hanya karena masalah di master saja.

    • FYI, error ini cuma muncul kalau pakai game bajakan. Dan miminnya ga bahas bajakan kalau dari jawabannya.

      Solusinya ya antara update gamenya kalau punya ori di steam, atau beli saja.

      Kalau bajakan ya cari installer lainnya.

  4. Yang saya udh install smw tp gabisa masuk cuma layar putih, ga ada suara apa” jg padahal udh install ulang coba, liat spec nya jg pdahal smw good, knpa ya? Ada yg sama?

    Balas
    • pastikan dulu master game normal atau tidak gan. Soalnya white screen karena ada masalah pada master saja. Coba copy master dari yang lain

    • Program apa yang tidak terbaca gan? seharusnya tidak ada masalah baik dari game maupun solusinya karena semua dijalankan pada windows 10 64bit.

  5. your computer does not meet the minimum specifications necessary to run this software. you may experience errors during operation.
    this video card does not have the necessary specifications (GPU:VRAM 512MB)
    kalau ini knp gan ?
    cara ngatasinnnya gmn?

    Balas
  6. gan pas mau kick off pes nya jadi tersendat sendat, suara kayak pecah pecah. ini kondisi tidak di charge, pas di charge tersendatnya makin parah. mau setting full low medium, sama saja tetap tersendat. padahal sebelum kick off lancar jaya gan. spec good, ok, good, good. apa masalahnya ya?

    Balas
  7. om, untuk directX selalu gagal install om, ane udah coba ikutin semuanya yg diatas dan memang belum berhasil juga. ane pake win 10 64bit om, bagi pencerahannhya ya, tks

    Balas
  8. Gan numpang nanya pes2017 saya udh berhasil install dll udh oke, permasalahan saya cuma di “setting” controller. Saya kan pke usb joystick, saya udh setting dngan benar, tp saat dimainkan gaberfungsi. Saya iseng cek setting gataunya keganti sendiri setingan controllernya saya udh pke xbox controller juga tetep gabisa padahal kebaca pke xbox controller tp di “setting” PES nya malah ga bisa ke save jadi smpe sekarang saya gabisa main pke stick nya. Saya cek stick nya gaada kerusakan apapun kira2 apa ya gan atau install nya ada yg kurang? Makasih seblumnya tolong pencerahannya

    Balas
    • Sudah coba untuk mengecek di control panel gan? kalau belum coba saja masuk ke control panel > Devices and Printers > setelah itu coba cek di bagian device apakah keluar jos stick yang di maksud (namanya seperti USB,4-Axis, bla bla bla).

      Jika keluar coba klik kanan pada joy stick tersebut kemudian pilih game controller settings > advanced > kemudian preferred device pilih yang ada tulisan 4 axis bla bla sesuai dengan tipe jos stick yang di pasang. Setelah itu coba mainkan game lagi.

Tinggalkan komentar