Kapasitas penyimpanan data internal milik Android walaupun berukuran cukup besar tetap saja dirasakan terbatas, apalagi kalau kita sering menginstall aplikasi atau game dari Google Play dijamin kadang akan muncul pesan error “Error Downloading [nama app]. There is insufficent space on the device.”. Karena itulah kita harus memilih – milih app yang diinstall juga mengoptimalkan ruang simpan yang ada dalam handphone.
Ponsel
DevilWorks: Pelihara monster untuk membasmi manusia
Akhir – akhir ini saya menyukai jenis game di Android dimana kita menjadi tokoh jahatnya, setelah sebelumnya saya membahas Welcome to the Dungeon kali ini saya akan memperkenalkan DevilWorks. Kali ini kite berperang sebagai pemilik menara yang harus melindungi diri dari serangan warga sekitar dan pahlawan.
Mencegah WiFi mati di Android
Untuk menghemat penggunaan daya listrik maka handphone Android biasanya secara default akan dalam mode Power Saving, dan ini juga berakibat WiFi akan ikut mati saat layar handphone menjadi gelap. Walaupun tujuannya baik tapi ini bisa menjadi masalah saat ada komunikasi internet melalui wireless ke handphone anda, seperti pesan tidak masuk pada program messenger (BBM, WhatsApp, Facebook, Twitter, dan sebagainya).
Cara mengganti suara ringtone dan notifikasi di Android
Handphone baru sudah pasti kita atur supaya sesuai dengan selera dan kebiasaan kita menggunakannya berdasarkan ponsel kita sebelumnya, salah satunya adalah nada dering telepon dan suara notifikasi saat ada pesan masuk. Pada Android ini merupakan hal dasar yang rutin dilakukan dan memang cukuplah mudah.
Welcome to the Dungeon: Melindungi markas dari serangan pahlawan
Bosan menjadi pahlawan dan ingin memainkan pihak yang jahat? Maka anda bisa mencoba memainkan game Welcome to the Dungeon, dalam game ini anda berperan sebagai raja iblis yang baru terbangun dari tidur panjangnya dan melindungi markasnya dari invasi para pahlawan yang ingin membasmi anda.
Cara menambahkan suara ringtone dan notifikasi baru di Android
Setiap pemilik ponsel baru pasti ingin membuat miliknya berbeda dengan yang lain, salah satu yang sering diubah adalah suara untuk ringtone dan notifikasi. Kalau hanya memilih dari daftar musik default bawaan handphone Android jelas akan terbatas opsinya, dan belum tentu anda menyukainya.