Menghilangkan recent files di Windows 10

Advertisements

Apa itu Recent Files? merupakan sebuah fitur dari windows dimana menampilkan setiap kegiatan yang telah kita lakukan (main game, edit gambar, lihat film, dll). Jika PC/Laptop digunakan secara pribadi tentu bukan menjadi masalah, tetapi bagaimana jika PC/Laptop digunakan orang lain? Hampir pasti recent file kita dilihat oleh orang lain. Tentu hal itu kurang mengenakkan bukan?

Terlebih lagi pasti ada hal-hal yang seharusnya menjadi konsumsi pribadi dapat diketahui orang lain. Nah dibawah ini pentunjuk bagaimana menghilangkan fitur recent files di Windows 10.

Advertisements
  1. Buka File explorer, klik tab File di kanan atas >> klik Change folder and search options untuk memasuki Folder Options.
  2. Pada tab General lihat dibagian Privacy ada 2 option Show recently used files dan Show frequently used folder hilangkan centang kepada dua option tersebut, setelah itu klik Ok.

Sangat mudah bukan? selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Advertisements

Satu pemikiran pada “Menghilangkan recent files di Windows 10”

Tinggalkan komentar