Cara menghilangkan logo Incapsula di website

incapsula web seal

Anda yang ingin memaksimalkan kecepatan akses dan keamanan dari website tidaklah salah kalau menggunakan Incapsula sebagai layanan CDN pilihan. Dengan memakai Incapsula maka anda akan menghemat bandwidth hosting, mempercepat loading situs, meningkatkan keamanan dari serangan hacker atau malware, meminimalisir efek serangan DDoS dan semuanya ini bisa didapatkan dengan gratis!

Selengkapnya…

Quick Cache: Meningkatkan performa dan kecepatan WordPress tanpa ribet

quick cache enable disable

Bagi anda yang ingin memaksimalkan kecepatan akses situs atau blog WordPress anda pasti sudah mengenal dengan plugin cache, dan W3 Total Cache atau WP Super Cache adalah yang paling sering direkomendasikan. Masalahnya kedua plugin tersebut secara default settingnya kurang optimal, sedangkan apa yang perlu dikonfigurasikan sendiri cukuplah banyak dengan kombinasinya dan ada resiko malah tampilan atau fungsi WordPress malah menjadi rusak.

Selengkapnya…

Cara mengetahui website lain pada satu server

yougetsignal reverse ip lookup

Pada umumnya orang mengawali pembuatan website juga hostingnya menggunakan shared hosting karena harganya lebih terjangkau dan relatif lebih mudah pengaturannya. Tapi kalau anda mengalami masalah seperti lambatnya akses, sering keluar error, email anda diblacklist secara tiba – tiba. Maka anda perlu mengecek ada berapa banyak website yang dihosting pada server situs anda.

Selengkapnya…

Username dan password default modem dari Telkom Speedy

adsl modem authentication required

Semakin terjangkaunya harga koneksi internet rumahan dengan menggunakan Telkom Speedy membuatnya menjadi pilihan utama, apalagi dengan dibundling modem Wi-Fi gratis maka jelas merupakan kesempatan terbaik untuk selalu online di rumah. Merek modem ADSL atau WiFi yang didapatkan umumnya adalah TP-LINK atau kadang ZTE, dan kalau anda ingin mensettingnya maka tentu harus tahu apa username dan passwordnya.

Selengkapnya…

Nama domain termurah di Indonesia

idwebhost daftar harga domain

Seringkali kita menemukan promo harga domain murah tapi ternyata hanya bisa dibeli menggunakan kartu kredit atau PayPal, yang sebagian besar di Indonesia masih belum memiliki. Memang budaya belanja di Indonesia masih terbiasa dengan sistem transfer uang ke rekening bank.

Selengkapnya…