Bagi yang mempunyai kartu kredit BCA baikĀ BCA CardĀ maupunĀ Visa / MastercardĀ tentunya ingin sekali mengetahui “kondisi” keuangan dari kartu kredit. Nah dari BCA sudah menyediakan hal tersebut melalui salah satu menu di klikbca yang bernamaĀ Informasi Kartu Kredit.
Pengiriman yang dipakai AkuLaku
Dari beberapa kali memperhatikan komentar dari buyer atau pengguna jasa kredit AkuLaku tampaknya masalahnya sama semua: pengirimannya lama, tapi DP sudah dibayarkan. Jadi bisa dimaklumi customernya agak jengkel. Sudah beli, mungkin niatnya buat hadiah ulang tahun, tapi barangnya belum datang dan cicilan waktunya dibayar.
Mengatasi No GPS di Waze
Bagi pemakai waze mungkin kerap mengalami errorĀ “No GPS…” dengan diikuti isi text yang berbeda-beda. Nah jangan panik karena error ini bisa diatasi (selama GPS tidak rusak). Ingat cara ini hanya berlaku bagi pemakai waze di android.
Apa itu Click of Death?
Apa ada suara aneh saat menyalakan PC/laptop? Seperti suara klik – klik terdengar dari dalamnya? Seperti ada yang tersangkut? Ya, kemungkinan anda telah mengalami apa yang dinamakan Click of Death.
Masalah Wifi di Xiaomi
Sering kali pengguna xiaomi mengeluh dengan koneksi wifi yang sering bermasalah. Hal yang sering di komplain seperti sinyal wifi tiba-tiba melemah dan wifi putus sendiri. Sempat mengira masalah ini terjadi hanya di beberapa tipe saja, ternyata tidak juga. Hampir di semua tipe Xiaomi masalah wifi selalu muncul.
Apa itu WannaCry?
Seminggu ini cukup ramai diberitakan soal ransomware WannaCry. Sederhananya ini salah satu variasi dari jenis malware yang modusnya mengenkripsi file – file penting yang ada di Windows dan untuk memulihkannya antara kita memiliki backup atau menebusnya dengan sejumlah uang (USD 300). Karena itulah disebut ransomware karena data penting kita disandera.