Mengedit CSS WordPress dengan mudah

wordpress simple custom css

Ada saatnya kita malas membuat tema anak (child theme) di WordPress tapi masih tidak ingin dengan sembarangan mengedit file CSS karena resiko merusak tampilannya dan tidak bisa dikembalikan ke semula nanti kalau sudah diganti kode – kodenya. Kalau sudah begini maka kita sebaiknya ambil jalan tengah dengan menggunakan plugin untuk membuat Custom CSS dan mengutak – atiknya.

Selengkapnya…

Apa itu “Googlebot cannot access CSS and JS files”?

email googlebot cannot access css and js files

Pagi hari ini saya mendapatkan surat cinta dari Google Webmasters mengenai error akses file CSS dan JS (JavaScript) yang terjadi di situs ini. Agak kaget juga karena sebelumnya tidak pernah ada masalah, dan pesan kesalahan yang dikirimkan lewat email ini sendiri baru pertama kali saya tahu.

Selengkapnya…

Autoptimize: Optimalkan HTML, CSS dan JavaScript WordPress otomatis

wordpress logo

Untuk meningkatkan performa dan kecepatan akses situs yang menggunakan WordPress maka wajib menggunakan plugin cache, ini bisa bermacam macam seperti W3 Total Cache yang populer atau yang mudah seperti Hyper Cache dan Quick Cache. Setelah mengaktifkan salah satu plugin cache WordPress maka kita sekarang bisa mengoptimalkan kode – kode CSS dan JavaScript yang berasal dari WordPress, tema dan plugin yang terinstall. Dan solusi paling mudah adalah dengan memakai Autoptimize.

Selengkapnya…

Cara membuat tabel harga HTML dan CSS dengan Coveloping

coveloping pricing tables generator

Memiliki sebuah toko online atau menawarkan jasa tentu harus menampilkan berapa harganya, menuliskan saja mungkin tampilannya akan tampak biasa saja. Akan lebih baik lagi kalau ditampilkan dengan bentuk tabel yang menarik dan cantik sehingga menarik perhatian si calon pembeli. Tentu mendesain tabel harga (pricing tables) secara manual menggunakan HTML dan CSS bisa menyulitkan anda bagi yang bukan programmer web. Karena itu saya akan memperkenalkan 1 tool yang khusus membuat tabel harga HTML dan CSS dengan bantuan wizard.

Selengkapnya…

Ingin belajar HTML dan CSS? Baca tutorial dan download bukunya!

html5 css3 logos

HyperText Markup Language (HTML) merupakan bahasa pemrograman dasar yang perlu dikuasai untuk membuat suatu website, walau sudah banyak bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat situs dinamis seperti PHP, Ruby atau Python tetap saja hasilnya akan dikeluarkan sebagai HTML untuk dibaca oleh browser. Sedangkan Cascading Style Sheets (CSS) merupakan bahasa yang digunakan untuk mengatur tampilan dari HTML.

Selengkapnya…