Kalau anda sudah mendapatkan nomor resi paket yang dikirim melewati JNE (Jalur Nugraha Ekakurir) bisa anda perhatikan bahwa seharusnya keadaan barang anda di bagian Shipment Status (Status Pengiriman). Masalahnya isi Shipment Status ini menggunakan kode – kode yang kadang tidak intuitif saat membacanya dan membuat kita menebak – nebak maksudnya.
JNE
Cara cek resi pengiriman paket JNE
Mengetahui dimana lokasi paket yang anda tunggu merupakan hal yang penting, ini diperlukan untuk memastikan si penjual telah mengirim barang yang anda beli dan mengkonfirmasi bahwa barang tersebut sudah dalam perjalanan.