Tips melindungi WordPress dari komentar spam

wordpress logo

Sudah beberapa tahun saya menggunakan WordPress sebagai media situs dan blogging, dan cukup sering juga diserang oleh komentar – komentar spam yang tidak ada hubungan dengan topiknya tapi pasti disisipi link. Jenisnya sendiri bisa dipisahkan jadi 2: Spam dari bot atau manusia, kalau manusia masih bisa dicek manual tapi kalau bot sekali datang bisa langsung puluhan atau ratusan.

Selengkapnya…

Cara mengaktifkan ReCaptcha di Vanilla Forums

recaptcha

Vanilla Forums adalah software untuk pembuatan dan pengaturan forum yang memiliki struktur agak berbeda dibanding umumnya seperti MyBB, XenForo, atau vBulletin. Tampilannya bisa dikatakan sederhana dan secara default hanya berisikan daftar topik. Ini juga merupakan kelebihannya karena strukturnya lebih mudah dipahami daripada forum biasa. Tapi kekurangannya adalah sangat mudah diserang spam, dan disini kita akan mempelajari cara mengatasi paling awal, yaitu dengan mengaktifkan reCAPTCHA.

Selengkapnya…

Mengatasi Spam di WordPress

wordpress logo

Mudahnya membuat blog dengan WordPress juga membawa masalah lainnya yaitu spam yang dimasukkan dalam komentar artikel. Mulai dari yang menggunakan keyword (kata kunci) untuk nama atau menyisipkan link ke situs tertentu di dalam komentarnya, sedangkan yang dibicarakan sendiri bukanlah hal yang berhubungan dengan tulisan di artikel.

Selengkapnya…

Cara mendaftar Akismet

akismet

Akismet adalah layanan anti-spam dari Automattic yang juga pembuat CMS terpopuler di dunia WordPress. Secara default WordPress yang baru saja diinstall akan otomatis ada plugin Akismet tapi dalam keadaan nonaktif. Nah… untuk menggunakan Akismet pada blog WordPress atau jenis CMS lain kita memerlukan Akismet key, dan cara mendapatkannya cukup mudah kok.

Selengkapnya…