Menampilkan gambar pada website tidaklah harus secara manual mengedit file HTML dan CSS, belum lagi menata lokasi filenya. Apalagi menggunakan CMS yang kita harus menginstall dulu baru kemudian mencari plugin untuk gallery supaya tampil cantik dan rapi.
Software
WebCopy: Download website untuk browsing offline
Walau sekarang akses internet mudah didapatkan tapi belum tentu kita bisa online 24 jam 7 hari seminggu, setidaknya saya secara sadar menghindari aktivitas internet diluar jam kerja atau kalau tidak urusan yang membutuhkannya. Resikonya adalah banyak pekerjaan yang tidak tuntas karena diganggu pesan – pesan dari teman atau rekan kerja melalui messenger atau social media.
MP42MKVac3: Cepat dan mudah konversi MP4 ke MKV
MKV dan MP4 sebenarnya adalah format container media yang mirip dan bisa menggunakan codec yang sama, karena itulah proses konversi MKV ke MP4 mudah dilakukan secara cepat. Begitu juga sebaliknya, mengubah video dengan format MP4 ke MKV juga bisa dilakukan secara sangat cepat? kalau isi MP4nya tidak ada yang diluar standar.
HWMonitor: Menampilkan temperatur komputer secara lengkap
Panas merupakan musuh utama hardware yang ada dalam komputer baik PC atau notebook, karena naiknya temperatur jarang terjadi secara mendadak kecuali ada kerusakan pada kipas atau ventilasi udara pada casing maka sering kali kita melupakan bahayanya.
Cara download Adobe AIR terbaru
Berbeda dengan Adobe Flash Player yang populer digunakan untuk menampilkan video streaming seperti di YouTube maka Adobe AIR ditujukan sebagai plattform untuk pembuatan aplikasi yang bisa dijalankan pada berbagai jenis sistem operasi. Apakah deskripsinya terasa familiar? Ya, memang mirip Java Runtime Environment intinya.
QuickSetDNS: Cepat dan mudah mengubah DNS server
DNS (Domain Name Service) server fungsinya adalah mengubah alamat website atau domain yang anda masukkan di browser menjadi alamat IP servernya sehingga bisa diakses. Kadang antara setiap DNS server akan terdapat perbedaan kelengkapan data, kecepatan akses dan kehandalan layanannya.