Mengetahui arti status pengiriman TIKI

Advertisements

Mengetahui kabar dari paket yang dikirim melalui TIKI bisa dilakukan dengan mudah melalui pengecekan nomor resi TIKI yang pasti anda dapatkan. Lain halnya kalau anda ingin memahami beberapa istilah dan kode yang muncul pada sistem pelacakannya yang kadang bisa malah membuat kita bingung.

Karena itulah saya akan membuatkan sebuah daftar yang berisi istilah dan kode yang digunakan pada tracking paket pada TIKI, ini bisa pada kolom Shipment Status, Remarks dan semacamnya.

tiki id

Advertisements

Saya akan mulai dengan kata yang dipakai dalam informasi untuk barang yang dikirim:

  • Nomor Connote – Istilah lain dari nomor resi atau Airway Bill yang digunakan di TIKI.
  • Date – Tanggal dan waktu paket tersebut diterima di agen TIKI.
  • Service – Jenis layanan yang digunakan untuk mengirimkan barang, anda bisa pastikan dengan cek harga layanan TIKI apakah sesuai dengan kesepakatan.
  • Origin – Kota asal pengiriman paket.
  • Destination – Kota tujuan pengiriman paket.
  • Shipment History – Riwayat pengiriman paket, akan ditampilkan tahap demi tahap yang terjadi pada paket anda.
  • Date & Time – Tanggal dan Jam shipment status tersebut terjadi.
  • Shipment Status – Status dari pengiriman paket.
  • Location – Lokasi dari shipment status itu terjadi.
  • Remarks – Keterangan tambahan dari pengiriman paket.

Oke sekarang penjelasan dasarnya sudah selesai mari kita beralih ke arti dari kode yang digunakan dalam Shipment Status dan Remarks:

Status TIKIArti
Shipment Data Entry at
Arrive at TIKI at
Departed to
Self Collect / [M] RECEIVED BY:Paket diambil sendiri oleh penerima
FAILED : DEX 02 – (M) DI LUAR JAM KERJA/LIBUR
FAILED : DEX 03 - [M] ALAMAT TIDAK LENGKAP
FAILED DEX 05 – [M] PENERIMA TIDAK DI TEMPAT
FAILED : DEX 07 - NO DELIVERY AREA
FAILED : DEX 08 - [M] GAGAL ANTAR KARENA BENCANA ALAMForce Majeur. Ada masalah diluar kuasa ekspedisi.
FAILED : DEX 09 - PERMINTAAN PAKET DITAHAN DI TIKI
DEX 10 – PAKET DIANTAR COURIER LAIN, SALAH RUTE
FAILED : DEX 11 - (M) PERMINTAAN UNTUK DIANTAR ESOK HARINYA
FAILED : DEX 12 - PENERIMA TIDAK DIKENAL PADA AREA YANG DIMAKSUD
Shipment Data EntryData pengiriman paket telah dimasukkan dalam database, ini akan otomatis terjadi saat si pengirim telah memilih jenis layanan pengiriman TIKI dan membayarnya.
Entry ByNama atau kode operator yang mengisikan data.
Departed at TIKI FacilityPaket tersebut telah berangkat dari agen TIKI kota asal pengiriman.
Packing ListBarang anda telah dikemas dan dimasukkan dalam daftar pengiriman bersamaan dengan paket – paket lain.
TransitPaket anda sedang melakukan transit pada fasilitas TIKI di kota lain
Arrived at DestinationSekarang paket anda sudah tiba di kota tujuan.
With Delivery CourierBarang yang anda tunggu sudah dibawa oleh kurir TIKI dan akan diantarkan ke alamat penerima yang tercantum.
SuccessSelamat! Paket anda telah sampai di alamat tujuan.
Received BySiapa nama penerima paket tersebut.
Cancel ShipmentPengiriman paket dibatalkan,

Daftar kode, status atau istilah ini akan selalu saya update kalau ada yang baru atau salah. Semua data mengenai kode dan maksunya saya kumpulkan sendiri melalui pengalaman, pengamatan dan menanyakan sendiri ke pihak TIKI.

Advertisements

Jika anda menemukan status lainnya maka silahkan tambahkan atau bila ada yang salah mohon koreksinya. Ini akan membantu anda, saya dan pengunjung lainnya yang membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai tracking paket TIKI.

Catatan saja, sebelum anda salah paham bahwa saya bukan pegawai atau ada afiliasi apapun dengan TIKI. Kalau anda memiliki keluhan, pengaduan, saran, kritik, komplain, atau pertanyaan silahkan mengubungi TIKI melalui situs resminya atau mengunjungi kantor cabang TIKI terdekat di kota anda.

Advertisements

2,227 pemikiran pada “Mengetahui arti status pengiriman TIKI”

  1. benar tu… cz kmrn mlm sy di tlf dr tiki pekanbaru…. brngnya sdh ada di tiki pekanbaru ada yg bermasalah spert nm dan alamt yg tertukar shgga ditahn dl cz tkt ada kslhn pengiriman… dan akan segera diluncurkan. dan karyawan tiki mengatakan kterlambatan cz menunggu brg dr batam. dan bukan kesalahn dr tiki pekanbaru. intinya smw brg elektronik yg murah mngambil dr batam baik yg blnja online toko pedia ataupun di bukalapak. pesannya tiki pekanbaru jg gak tau menau klo brng yg dikirim mengatas namakan tiki pekanbaru. shgga phk tiki gak mau disalahkan / di jelekk-jelekan gara2 kiriman brg terlambat yg bkn kesalahn dr mrk .pdahl tidak ada brg electronik murah dr pekanbaru smw brg dr batam yg murah. shgga brg trsbt ditransit kepekanbaru dl untuk menghindari bea cukai. dan tiki pekanbaru hanya membantu kelncaran pengiriman.

    Balas
    • Oh jadi ini TIKI Batam dan TIKI Pekanbaru yang komunikasinya kurang ya mas. Tiba – tiba dapat limpahan barang yang banyak padahal dari Batam sudah memiliki rute sendiri. Demi menghindari pajak tambahan tadi kan.

      Terimakasih atas penjelasannya mas Zainul.

    • Halo Anisa, kasus anda sama dengan yang lain yang masih tertahan di Pekanbaru mbak. Untuk emailnya saya tidak tahu tapi teleponna bisa anda cek pada komentar pengunjung – pengunjung lain diatas.

  2. y mas candra…… JNE batam jg gak berani krm ke luar lgsgng dan gak menerima paketan kiriman keluar batam cz pst ketahan dsn. pst pengirimannya melewati tiki dan di trnsit ke tiki pekanbaru dl makax bxk ktrlmbatan. baru yg kiriman JNE diganti JNE. Sprt px sy pemesan brg JNE. kok dapt tiki. akhrnya sm tiki pekanbaru sy di tlf dan dnjlskan smwx. sy jg menjlskan brg sy dan alamt sy. trs brg sy krg diganti JNe cz asal mulax sy pesan jne dan udh dikirim kmrn oleh tiki pekanbaru melului jne.

    Balas
  3. enaknya lg mas candra… tiki pekanbaru bertanggung jawab atas pengiriman. bg brg yg brmslh dithn dl baik slh alamt,nama atau ketuker, br dtlf ke org yg bersagkutan lalu tiki pekanbaru akn mmprbaiki kslsn pnlsn yg dikirim oleh seller batam. slnjtnya qt lht brgx entr xmpek apa tidak!. smg aj xmpek pada alamt tujuan penerima dengan baik dan lancar tanpa ada gangguan dan kesalahan lg. aamiin……

    Balas
    • Setidaknya mereka mau bertanggung jawab mas walaupun ini diluar kendali mereka, tidak ada koordinasi sebelumnya mungkin. TIKI Pekanbaru jadi kambing hitam padahal mereka juga korban kalau dilihat alur kasusnya ini.

  4. Saya punya baru tanggal 8 sich tapi kira2 paketqu skrg posisi d daerah mana ya….biar bisa saya hubungi tiki sesuai daerah…no resinya 020106877122 mohon bantuannya

    Balas
    • Waduh… padahal itu resmi dari TIKI kontaknya. Ya coba lewat email saja mas, dari pengalaman dalam satu hari dibalas. Atau tidak sebaiknya datang sendiri ke agennya mas?

  5. kiriman saya dari batam masuk tiki tanggal 7 dan baru keluar resinya tgl 12 kemarin, statusnya pun masih shuttleout,
    status shuttle out ini akan berlangsung berapa lama ya? saya email tiki suruh menghubungi tiki pekanbaru katanya

    Balas
    • Halo mas Muda, rata – rata – sejak saya tahu pertama kali masalah ini dari laporan pengunjung lain – kurang lebih 5 hari mas baru diberangkatkan. Mungkin barang anda telat masuknya jadi lebih lama lagi prosesnya.

  6. email balasan dari tiki:

    Dear Bapak/Ibu

    Terima kasih untuk menggunakan jasa pengiriman TIKI.

    Perihal kiriman tersebut, kami sudah koodinasi dengan cabang terkait.

    Jika Bapak/Ibu tidak keberatan, bisa menghubungi TIKI Pekanbaru di nomor telepon 0761-565656 / 0761-587675

    Balas
  7. Mohon maaf sebelummnya jika kiriman anda yang melalui toko pedia,buka lapak,atau online lainnya yang melalui central acc yaitu hp dari batam kita menunggu untuk beberapa hari dari shutle out dan sudah ada dicatatan resi disepakati” untuk kiriman elektronik ( khusus hp dan latop ) bahwa penyampaian waktu minimal 6 hari dari tanggal terima resi pengiriman ,untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi saya di no hp 081365400472 atau email [email protected] maaf atas ketidak nyamanan ini.

    Balas
  8. Selamat malam sebelummnya jika ada yang mengatas namakan central acc tolong untuk menghubungi saya karena ada penipuan yang mengatas namakan saya terima kasih.

    Balas
  9. Mohon maaf sebelumnnya web tiki dari tadi siang memang lagi ada masalah mohon maaf sebelumnnya,masalah kiriman bapak atau ibu mengenai hp atau elektronik yang melalui agen central acc, untuk lebih jelasnya harap hubungi saya agar tidak terjadi kesalah pahaman dan di resi pengiriman sudah dibuat kesepakatan kiriman elektronik ( hp dan latop ) melalui central acc minimal 6 hari dari resi diterima terima kasih

    Balas
  10. Selamat malam bapak dan ibu yang klaim mengenai web tiki yang tidak bisa dibuka informasi dari IT pusat bahwa ada gangguan dari provider nya sedang ditangani harap sabar menunggu,mohon maaf atas ketidak nyamanan ini

    Balas
    • Halo Trisna, kalau lancar ya cukup 1 hari perjalanan mas. Misal kemarin kirimnya pagi/siang – tergantung rutenya – tapi kalau yang masih sama – sama kota biasanya siang atau sore keesokan harinya sudah diantarkan.

      Ini anda dari mana kemana? Kalau kasusnya sama – sama dari Batam yang dialihkan ke Pekanbaru ya molor mas.

  11. “selamat pagi mohon maaf sebelummnya jika melalui agen central acc harap mencantumkan resi pengiriman agar kami mengetahui resi tersebut tanggal berapa dapat resi dan tanggal berapa masuk pekanbaru.

    Balas

Tinggalkan komentar