Salah satu nama logistik yang baru saya tahu digunakan untuk pengiriman barang dari Cina adalah Flyt Express. Kalau anda yang pernah atau malah sering belanja di AliExpress atau situs eCommerce semacamnya yang menawarkan harga murah kemungkinan akan mendapatkan ekspedisi ini selain China Post, Yanwen, MTY Track, dan sebagainya. Yang pasti setelah tahu nomor resinya tentu kita ingin melacaknya kan?
Cina
Cara cek resi MTY Track
Salah satu ekspedisi yang kadang digunakan oleh penjual di AliExpress dari Cina adalah MTY TRACK. Jadi kalau anda belanja darisana dan ingin tahu bagaimana nasibnya tentu harus kita lacak dengan nomor resi yang diberikan bukan? Ini bukanlah hal sulit tapi ada sedikit informasi tambahan mengenai ekspedisi ini yang akan saya jelaskan di akhir.
Cara cek resi Yanwen
Diantara beberapa metode pengiriman barang dari Cina maka seperti China Post atau EMS (Express Mail Service) maka nama Yanwen Express mungkin pernah anda dengar. Kadang beberapa penjual di AliExpress akan menggunakan jasa ekspedisi Yanwen untuk mengirimkan barangnya ke Indonesia, dan tentu saja kita harus tahu bagaimana statusnya.
Kenapa pengiriman dari Cina bisa gratis
Jadi ceritanya saya mendapatkan pertanyaan kenapa membeli barang dari Cina dan Vietnam bisa mendapatkan free shipping atau pengiriman gratis keseluruh dunia. Saya sebenarnya sudah tahu memang untuk pembelian barang dari beberapa online shop yang berbasis di Cina atau Hong Kong sering menawarkan opsi free worldwide shipping ini. Biasanya anda temukan di eBay, Taobao, AliExpress dan semacamnya.