Kali ini saya ingin share sedikit cerita dan pengalaman soal kiriman dari luar negeri. Sudah lumrah banyak yang belanja dari online shop internasional seperti eBay, Amazon, AliExpress dan sebagainya karena lebih murah atau barangnya tidak ada di Indonesia. Standarnya nanti akan dikirimkan menggunakan EMS (Express Mail Service) dan nomor resi juga didapatkan. Tidak sulit kan mengecek resinya?
Pajak
Beli barang elektronik dari Batam? ada pajaknya lho
Saya baru tahu adanya pajak ini disebabkan laporan kiriman TIKI dari Batam walaupun pakai yang tercepat bisa mencapai seminggu baru sampai di tujuan. Usut punya usut jenis barangnya sama: handphone, tablet atau gadget yang dibeli murah dari Batam.
Cerita laporan SPT tahunan online
Tahun ini merupakan tahun pertama saya untuk melaporkan SPT Pajak Penghasilan dan mengaca dari pengalaman tahun lalu dimana kantor pajak antrinya ampun – ampun lamanya saat saya membuat NPWP jadi saya memutuskan tahun ini untuk menggunakan metode online. Dan ini memerlukan aktivasi akun DJP Online yang ternyata butuh nomor EFIN. Ya terpaksa ke kantor pajak untuk memintanya, untungnya antriannya lebih singkat kalau cuma minta ini.
Mendapatkan EFIN untuk registrasi pengguna DJP online
Bulan Maret identik dengan pelaporan SPT pajak penghasilan tahunan. Tahun kemarin saya baru saja membuat NPWP, memang telat tapi daripada tidak punya sama sekali. Berkaca dari panjangnya antrian saat saya membuat NPWP maka untuk tahun ini saya berniat mengurus SPT secara online. Tapi seperti biasa, ternyata ada syaratnya yakni butuh EFIN (Electronic Filing Identification Number).
Cara mengetahui tarif Bea Masuk impor
Membeli barang dari luar negeri jelas kita akan berurusan dengan bea cukai untuk membayar pajak impornya. Walaupun nanti kita anda mendapatkan tagihan yang berisi berapa besar tanggungan pajak yang harus dilunasi kepada bea cukai atau PJT (Perusahaan Jasa Titipan) tetap saja lebih kita menghitung sendiri sehingga tidak kaget melihat jumlah yang dibayarkan.
Cara menghitung pajak barang impor
Seringkali kita menemukan jenis barang tertentu yang harganya jauh lebih murah kalau dibeli dari luar negeri, apalagi kalau ada tulisan free shipping (ongkos kirim gratis) ke Indonesia jelas kita akan sangat tergoda membelinya. Saya terkadang mencari barang murah dari beberapa situs seperti FocalPrice, DealXpress dan kadang AliExpress.