Bagaimana melacak kiriman LWE di Indonesia?

Advertisements

Nama ekspedisi LWE (Logistics Worldwide Express) mulai naik daun akhir – akhir ini karena Shopee menggunakannya untuk jasa pengiriman dari luar negeri (China, Hong Kong, dan mungkin ada lagi) ke Indonesia. Cara melacak kiriman LWE sendiri tidaklah sulit. Tapi akan lain ceritanya kalau barangnya sudah masuk Indonesia, selesai diperiksa bea cukai dan statusnya sudah diberangkatkan ke penerima. Setelah itu bagaimana tahu nasibnya?

Karena jelas LWE tidak ada kantornya di Indonesia dan ternyata tidak kerjasama dengan kantor pos untuk pengantarannya jadi awalnya saya sempat bingung. Kalau anda bingung akan diantarkan pakai ekspedisi apa maka jawabannya adalah: JNE. 😀 Dulu saya kira persis EMS.

cek resi lwe jne

Advertisements

Bahkan kita tidak perlu pasif menunggu karena nomor resi LWE ini juga bisa dicek resinya pada tracking JNE. Maka setelah statusnya lolos bea cukai akan lebih mendetail informasinya kalau dilacak pakai JNE. Dan pakai REG kirimannya.

Berikut contoh isi tabel pelacakannya:

History
11-02-2017 05:59RECEIVED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
11-02-2017 06:21SHIPMENT RECEIVED BY JNE COUNTER OFFICER AT [JAKARTA]
11-02-2017 14:21PROCESSED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
11-02-2017 17:05DEPARTED FROM TRANSIT [GATEWAY JAKARTA]
12-02-2017 10:00DEPARTED FROM TRANSIT [SURABAYA GATEWAY,SGD]
12-02-2017 11:09RECEIVED AT WAREHOUSE [SURABAYA]
12-02-2017 14:55SHIPMENT FORWARDED TO DESTINATION [RUNGKUT,SURABAYA]
13-02-2017 02:47RECEIVED AT WAREHOUSE [RUNGKUT,SURABAYA]
13-02-2017 11:27WITH DELIVERY COURIER [SURABAYA]
13-02-2017 11:40DELIVERED TO [NAMA_PENERIMA | 13-02-2017 11:40 ]

Untuk arti statusnya yang dipakai ya standarnya JNE dan bisa segera dipahami walaupun pakai bahasa Inggris.

Intinya anda tidak akan ketinggalan berita walau barangnya sudah dioperkan dari LWE ke JNE. Tinggal agak bersabar saja karena kadang lama di pengiriman dari luar negeri, kemudian masih ada proses bongkar muat, dilanjutkan pemeriksaan bea cukai, dan baru diserahkan ke JNE.

Advertisements

417 pemikiran pada “Bagaimana melacak kiriman LWE di Indonesia?”

    • Sudah di JNE:
      2018-03-11 11:13:33.0 408 BARANG KELUAR DARI GUDANG
      2018-03-10 15:29:01.0 403 PERSETUJUAN KELUAR DENGAN PEMBEBASAN BEA MASUK DAN PAJAK
      2018-03-10 15:29:01.0 102 BARANG TELAH MELALUI PEMINDAI (X-RAY)
      2018-03-10 15:05:41.0 503 PENETAPAN MENUNGGU BARANG DIPINDAI (X-RAY) DAN MANIFES
      2018-03-10 14:12:02.0 203 SELESAI VALIDASI SISTEM BEA CUKAI
      2018-03-10 14:12:00.0 202 PROSES VALIDASI SISTEM BEA CUKAI
      2018-03-10 14:11:58.0 201 CEK DATA WAJIB SELESAI
      2018-03-10 14:11:58.0 100 DOKUMEN DITERIMA UNTUK DIPROSES BEA CUKAI

    • Paketnya dalam pengiriman:
      Thu, 29 Mar 2018 14:50:17 SHENZHEN, CHINA, PEOPLE’S REPUBLIC Shipment info registered at SHENZHEN.

      Thu, 29 Mar 2018 19:21:41 HONG KONG, HONGKONG Shipment designated to INDONESIA.

      Sat, 31 Mar 2018 09:44:00 SHENZHEN, CHINA, PEOPLE’S REPUBLIC Pickup shipment checked in at SHENZHEN.

      Mon, 02 Apr 2018 18:38:11 SHENZHEN, CHINA, PEOPLE’S REPUBLIC Shipment designated to INDONESIA.

      Tue, 03 Apr 2018 17:10:52 HONG KONG, HONGKONG Shipment departed to INDONESIA.

      Tue, 03 Apr 2018 21:40:32 JAKARTA, INDONESIA Shipment arrived at airport.

      Thu, 05 Apr 2018 12:30:00 JAKARTA, INDONESIA Custom cleared and arrived at SOEKARNO–HATTA INTERNATIONAL AIRPORT station.

      Thu, 05 Apr 2018 14:30:00 JAKARTA, INDONESIA Shipment departed from/to SOEKARNO–HATTA INTERNATIONAL AIRPORT station.

  1. Hai Min, minta tolong untuk di cekkin tracking RESI ID186107185301I
    Saya order barang udah 3 mingguan tapi kok nggak gerak2 ya barangnya Padahal orderan lain udah nyampe semua..
    Makasih

    Balas
    • Barangnya sudah diterima:
      07-04-2018 05:59 SHIPMENT RECEIVED BY JNE COUNTER OFFICER AT [JAKARTA]
      07-04-2018 09:09 RECEIVED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      07-04-2018 18:56 PROCESSED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      07-04-2018 22:50 DEPARTED FROM TRANSIT [GATEWAY JAKARTA]
      08-04-2018 08:11 RECEIVED AT ORIGIN GATEWAY [GATEWAY JAKARTA]
      08-04-2018 19:34 RECEIVED AT WAREHOUSE [BATAM]
      09-04-2018 13:50 WITH DELIVERY COURIER [BATAM]
      09-04-2018 17:34 DELIVERED TO [YBS | 09-04-2018 17:34 ]

  2. kak minta tolong dicekkan paket saya,soalnya saya cek gagal terus
    no resi : ID184858588598R
    jne tracking number : 0101021895235913

    Balas
    • Barangnya sudah diantarkan:
      05-04-2018 13:36 RECEIVED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      05-04-2018 14:44 SHIPMENT RECEIVED BY JNE COUNTER OFFICER AT [JAKARTA]
      05-04-2018 22:50 PROCESSED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      06-04-2018 05:20 RECEIVED AT ORIGIN GATEWAY [JAKARTA]
      06-04-2018 10:06 DEPARTED FROM TRANSIT [GATEWAY JAKARTA]
      06-04-2018 18:27 DEPARTED FROM TRANSIT [SEMARANG]
      07-04-2018 00:46 RECEIVED AT WAREHOUSE [TEGAL]
      07-04-2018 04:14 WITH DELIVERY COURIER [SEMARANG]
      07-04-2018 11:10 DELIVERED TO [BAYU | 07-04-2018 11:10 ]

    • Kemarin di Wonosobo mas”
      18-04-2018 21:59 RECEIVED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      18-04-2018 22:18 SHIPMENT RECEIVED BY JNE COUNTER OFFICER AT [JAKARTA]
      19-04-2018 05:33 PROCESSED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      19-04-2018 08:08 DEPARTED FROM TRANSIT [GATEWAY JAKARTA]
      19-04-2018 08:54 RECEIVED AT ORIGIN GATEWAY [GATEWAY JAKARTA]
      20-04-2018 08:16 RECEIVED AT WAREHOUSE [MAGELANG]
      20-04-2018 13:04 SHIPMENT FORWARDED TO DESTINATION [WONOSOBO]

  3. Halo kak. Aku juga minta tolong dong cek in kirimanku no resi standar expressnya ID182656884521Q. Terus no resi JNE nya 0104191866265913.. makasih kak

    Balas
    • Ada di Malang mbak:
      25-05-2018 14:45 RECEIVED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      25-05-2018 14:58 SHIPMENT RECEIVED BY JNE COUNTER OFFICER AT [JAKARTA]
      26-05-2018 00:05 PROCESSED AT SORTING CENTER [JAKARTA]
      26-05-2018 03:31 DEPARTED FROM TRANSIT [GATEWAY JAKARTA]
      26-05-2018 04:09 RECEIVED AT ORIGIN GATEWAY [GATEWAY JAKARTA]
      26-05-2018 13:24 RECEIVED AT WAREHOUSE [MALANG]

    • Halo kak, saya lacak pesanan saya seharusnya di kirim ke lubuklinggau saya liat di track malah dikembalikan ke palembang no kurir 0111751900847116

  4. Ada yang pernah kejadian paket luar negeri hilang sewaktu diantar JNE?
    Paket kiriman gw hilang waktu pengiriman JNE, kalau mau klaim kata CS harus minta data dari pengirim.
    Berhubung pengirimnya dari luar negeri, jadi agak bingung. Belum lagi pengirim yang tercatat di resi JNE kan LWE, bukan nama pengirim asli yang kirim barang.

    Minta solusinya dong bagi yang pernah ngalamin. Trims.

    Balas
    • Kak tolong cek no resi 0111751901259287 kok belum sampai2 sudah 2 minggu.. Sudah sampai mana yah terima kasih.

  5. saya menggunakan LWE , saya cek di bea cukai barang keluar dari gudang sejak tanggal 28 , tapi sampai sekarang tidak ada info lagi di LWEnya , resinya saya cek di JNE pun hasilnya tidak ditemukan. apakah ini wajar?

    Balas
  6. Adakah yang tau cara untuk menjalin kerjasama dengan LWE, soalnya sy nyari kantornya diindo ngga ada jadinya susah untuk komunikasi dengan pihak mereka, mohon bantu untuk alamat LWE di indo atau no tlpn mereka yang bisa dihubungi..
    Trima kasih

    Balas

Tinggalkan komentar