Masa bulan madu saya dengan CIMB Niaga harus berakhir jauh lebih cepat, 2 bulanan saja. Sebelumnya saya pindah dari Jenius dikarenakan berbagai macam alasan, memilih ke OCTO Mobile karena tidak ada iuran bulanannya.
CIMB Niaga
Pengalaman pengajuan kartu kredit CIMB Niaga
Saya sudah punya kartu kredit VISA dari BCA dan ada niatan menambahkan lagi karena alasan sederhana saja, buat backup dan beda penerbit dari Mastercard. Sengaja saya pilih CIMB Niaga karena saya pindah dari Jenius kesana dan terpikir sekalian saja, toh ada kartu kreditnya yang bebas biaya seumur hidup.
Cara daftar OCTO Mobile
Melanjutkan pembahasan saya sebelumnya dari membuka tabungan baru di CIMB Niaga dan internet bankingnya, sekarang giliran aplikasi hpnya OCTO Mobile. Secara prosedur sama mudahnya dengan OCTO Clicks tapi ada 2 jenis aktivasinya: nasabah baru atau lama. Kali ini fokusnya untuk pembukaan rekening baru CIMB Niaga.
Mengaktifkan internet banking CIMB Niaga
Ini melanjutkan pengalaman membuka rekening tabungan CIMB Niaga sebelumnya. Enaknya di bank satu ini dibandingkan lainnya adalah untuk aktivasi internet banking itu tidak perlu ke customer servicenya. Bisa secara mandiri.
Membuka rekening tabungan CIMB Niaga
Setelah Jenius mengumumkan adanya fee bulanan maka dengan berat hati saya mencari alternatifnya. Singkat cerita saya memilih CIMB Niaga dengan OCTO Mobilenya. Saya lihat di deskripsi produk yang sekiranya setara dengan layanan Jenius itu ON Account.
Daftar rekening bank Tokopedia
Ceritanya kemarin lusa karena pembayaran tagihan transaksi Tokopedia lewat KlikBCA tidak bisa dilakukan apabila nominalnya dibawah Rp. 50.000 maka terpaksa saya memilih metode pembayaran lewat transfer bank biasa. Bukan masalah besar, cuma agak repot saja karena konfirmasi transfernya tidak instan dan ada tambahan biaya berupa kode unik (sangat kecil nominalnya).