Mengatasi Google Chrome tidak otomatis menerjemahkan

google chrome selalu terjemahkan jepang

Salah satu fitur Google Chrome yang sering saya pakai adalah menerjemahkan tulisan asing ke bahasa Inggris/Indonesia. Tujuannya sih sepele, hobi saya beralih dari ngegame atau nonton ke baca web novel. Kalau menunggu terjemahan fans atau resmi bisa lama sekali, dan walau sedikit kacau hasil mesin translatenya tapi masih bisa ditoleransi.

Selengkapnya…

Mengatasi Error: Cannot find module ‘discord_desktop_core’

revo uninstaller

Niatnya ngegame online bersama teman, koordinasinya via Discord. Apa daya saat update gagal terus entah kenapa, selanjutnya ya install ulang aplikasinya. Ternyata malah muncul pesan kesalahan dengan judul A fatal Javascript error occured dan keterangan Error: Cannot find module ‘discord_desktop_core’. Waduh…

Selengkapnya…

Mengatasi error 0x80070002

windows 10 error 0x80070002 1

Jadi saya kebetulan ada masalah pada laptop. Saat proses update Windows 10 malah gagal dan saat dicek pada settingnya muncul kode error 0x80070002, dan ini sejak bulan Oktober 2020 dan akhirnya saya pending sampai Desember. Dan karena ga bisa ditunda lagi di pengaturan Windows, mau ga mau saya harus cari solusinya.

Selengkapnya…